Selasa, 21 Juni 2011

Islam Dapat Memperbaiki Moral Bangsa

1. Islam telah ada di Indonesia sejak abad VII dan dipeluk oleh 86% penduduknya.
2. Moral Islam mengatur semua segi kehidupan (dngan tuhan, diri sendiri, dan sesama manusia,lingkungan hidup)
3. pertanggungan jawab moral : dunia-akhirat (Q.S : 99 : 7-8).
4. Keteladanan : Rasulullah s.a.w (Q.S;33 :26).
5. Keteladanan harus dipraktikan dalam keluarga (Orang Tua), sekolah (Guru), Masyrakat (tokoh), Negara (aspek negara).
6. Setiap Muslim wajib menegakkan moral Islam (H.Muttafaq Alaih).
7. Moral Sekuler dan Merusak :
hedonisme (kesenangan dan kelezatan), Utilkitarisme (keuntungan, kemamfaatan), Vitalisme (Seksual), Meterialisme (Materi, uang).
8. Lingkunganhidup; (manusia dan masyarakat) harus bersih dari : Pornografi, Prostitusi, judi, narkoba, huru-hara, dan kekerasan.
9. PMP telah gagal (1966-1998).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar